Mengatasi Hasil Print Epson Putus-putus / Salah satu warna tidak keluar.
Jika anda memiliki printer Epson type apa aja, tapi print yang di hasil kan putus-putus atau ada salah satu warna tidak keluar sedang kan tinta ditabung infus masih penuh. Anda jangan terburu buru memfonis printer anda rusak dan segera anda bawa ke service komputer atau service centre epson. Masalah seperti ini dapat anda tangani sendiri dengan cara Head Cleaning dari driver printer dan tentu jika berhasil anda tidak perlu mengeluarkan biaya bukan!!!
Langkah langkah yang wajib anda lakukan merupakan.
- Klik tombol Start >> pilih Devices and Printers, Jika anda menggunakan windows 7
- Setelah muncul cendela baru pilih printer yang akan di cleaning. klik kanan driver printer >> Printer Preferences maka akan muncul tampilan seperti gambar berikut.
- Setelah muncul tampilan seperti gambar di bawah. anda pilih Start untuk proses cleaning.
Catatan :
Pada proses head cleaning lakukan maxsimal sampai 3 kali dalam sekali cleaning. jika hasil tetap kurang bagus, biar printer sejenak sekitar 15 - 60 menit agar Head printer dingin kembali, karena saat head cleaning head printer akan panas jangan terlalu di paksakan. setelah dingin baru proses cleaning dapat dilakukan kembali. dan tutorial ini menggunakan System Operasi Windows 7. jika anda menggunakan windows Xp cara nya tidak jauh berbeda.
Belum ada Komentar untuk "Mengatasi Hasil Print Epson Putus-putus / Salah satu warna tidak keluar."
Posting Komentar